Tahukah anda apa itu botfly??
Sebenarnya lalat botfly ini tidak secara direct bertelur ke badan haiwan dan manusia, tetapi menggunakan nyamuk sebagai alat membawa telur lalat itu ke badan manusia.
Apabila nyamuk yang telah ditempel telur lalat ini menghisap darah, maka secara tidak lasung telur itu akan terlepas di permukaan kulit.
Larva kecil yang sudah menetas tersebut, tentu memerlukan tempat berlindung dan makanan, Secara naluriah, mereka mulai 'menggali' permukaan kulit inang tempat dia menumpang dengan mulutnya yang kecil tetapi tajam lalu larva-larva tersebut tinggal didalam daging sang inang tanpa diketahui karena ukurannya yang masih kecil sehingga tidak begitu dirasakan kehadirannya
![]() |
Jumlah lubang, menunjukkan jumlah isi larva didalam daging. |
Setelah 6 minggu, larva-larva inipun telah menjadi ulat dewasa dan siap untuk keluar dari daging inangnya dan selanjutnya tinggal di tanah selama 4 minggu.
Jom lihat video yang menyayat hati ini..
0 ulasan: